SINTESIS EUSIDERIN J DAN K
Assalamu'alaykum wr.wb. Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan materi tentang Eusiderin J dan K. Eusiderin K dan dan Eusiderin J adalah dua neolignans yang diisolasi dari kulit kayu dan kelopak Licaria chrysophylla. Jenis bahan alam ini mengandung cincin 1,4 benzodioxane memiliki sitotoksik, hepatoprotektif, dan aktivitas biologis lainnya. Struktur Eusiderin yaitu sebagai berikut. Mekanisme Sintesisnya sebagai berikut. Semoga bermanfaat. terima kasih telah mengunjungi blog saya. Referensi: Xiaobi Jing , Wenxin Gu , Pingyan Bie , Xinfeng Ren & Xinfu Pan. 2001. TOTAL SYNTHESIS OF (±)-EUSIDERIN K AND (±)- EUSIDERIN J. SYNTHETIC COMMUNICATIONS, 31(6), 861–867.